4 Buah Ini Tidak Baik Dikonsumsi Ibu Hamil, Bahaya Kesehatan Hingga Menyebabkan Keguguran

NANGKA: Buah nangka salah satu buah yang tidak baik dikonsumsi oleh ibu hamil.-foto: screenshoot google/koranrb.id-

Selain itu buah nanas juga mendapatkan istilah buah yang panas, makanya berbahaya.

3. Asam Jawa

Asam jawa berbahaya bagi ibu hamil dan janin dikarenakan asam jawa dapat menghambat produktifitas kadar progesteron pada tubuh.

Hal ini disebabkan landungan asam askorbat yang tinggi dalam asam Jawa.

Kadar progesteron yang rendah inilah dapat membuat keguguran dna kerusakan sel pada janin. 

4. Buah Nangka

Buah nangka dinilai berbahaya untuk ibu dan janin dikarenakan mengandung kadar gula darah dalam jumlah sedang. 

Mengomsumsi buah ini secara berlebih dapat melonjakkan glukosa dalam tubuh. 

Terutama ibu hamil yang memiliki faktor risiko diabetes. 

BACA JUGA:5 Objek Wisata Tersembunyi di Pulau Enggano Pulau Terluar Indonesia di Samudra Hindia

Apabila ibu hamil ingin memakan buah, berikut beberapa buah yang bagus untuk dikonsumsi. 

- Jeruk

Ibu hamil sangat baik jika mengonsumsi jeruk.

Jeruk mengandung antioksidan yang dapat membantu mencegah kerusakan sel dan anemia karena berperan dalam penyerapan zat besi. 

Jeruk juga memiliki kandungan air yang tinggi sehingga bisa membantu mencukupi kebutuhan cairan tubuh.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan