Kaya Nutrisi, Ini 11 Manfaat Lemon untuk Kesehatan

Manfaat lemon untuk kesehatan. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ a.i/ koranrb.id--

4. Mencegah sakit jantung dan diabetes

Antioksidan berupa d-limonene yang terkandung di dalam lemon efektif menurunkan risiko penyakit jantung dan diabetes tipe 2. 

Lemon juga dapat meningkatkan aktivitas enzim yang dapat mengurangi stres oksidatif penyebab penyakit.

BACA JUGA:Jarang Diketahui, Ini 7 Manfaat Buah Dewandaru untuk Kesehatan

5. Membantu mencegah infeksi

Lemon memang dikenal memiliki kandungan nutrisi yang bersifat antimikroba dan antijamur. 

Kandungan ini dapat merusak dan mengurangi pertumbuhan bakteri resistensi antibiotik yang menjadi penyebab infeksi kulit. 

6. Menurunkan berat badan

Lemon memiliki kandungan nutrisi yang bersifat antimikroba dan antijamur. 

BACA JUGA:Menjaga Fungsi Jantung hingga Mencegah Anemia, Ini 7 Manfaat Buah Kedondong untuk Kesehatan

Kandungan ini dapat merusak dan mengurangi pertumbuhan bakteri resistensi antibiotik yang menjadi penyebab infeksi kulit. 

7. Mencegah batu ginjal

Asam sitrat dalam lemon dapat meningkatkan volume urine dan meningkatkan pH urine, yang keduanya dapat mencegah pembentukan batu ginjal. 

BACA JUGA:Lawan Radikal Bebas hingga Virus, Ini 10 Manfaat Buah Matoa Bagi Kesehatan

Batu ginjal biasanya terbentuk ketika konsentrasi garam dan mineral tertentu dalam urine meningkat, yang dapat terjadi ketika urine tidak cukup asam. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan