Lebaran Tinggal Menghitung Hari, Berikut 5 Cara Dapatkan Tiket Pesawat Murah

Lebaran Tinggal Menghitung Hari, Berikut 5 Cara Dapatkan Tiket Pesawat Murah--Traveloka

KORANRB.ID - Hari Raya Idul Fitri 1445 Hijriah hanya tinggal menghitung hari saja.

Sudah menjadi tradisi bagi masyarakat Indonesia ketika hari lebaran akan mudik ke kampung halaman masing-masing untuk berkumpul dengan sanak keluarga. 

Namun ada banyak hal yang biasanya menjadi kendala ketika seseorang hendak mudik saat lebaran.

Salah satunya adalah sulitnya mendapatkan tiket pesawat, apalagi yang harganya murah.

BACA JUGA:6 Tips Ini Membuat Rambut Lebih Cepat Gondrong, Salah Satunya Rutin Memangkas Ujung Rambut

Harga tiket pesawat menjelang hari lebaran biasanya akan melonjak tinggi dan tentunya memberatkan bagi yang ingin membeli. 

Namun tidak perlu risau, informasi yang didapatkan Koranrb.ID ada beberapa tips yang dapat dicoba untuk mendapatkan harga tiket murah menghadapi mudik lebaran mendatang. 

1. Beli Tiket dengan Akun Berbeda

Membeli tiket pesawat dengan akun berbeda bisa menjadi tips untuk mendapatkan tiket dengan harga yang murah.

Biasanya satu akun untuk membeli tiket pesawat akan dibatasi diskon pembeliannya.

BACA JUGA:Sinopsis Film Horor The First Omen, Membawa Kembali Kengerian Klasik dengan Sentuhan Baru

Makanya dengan menggunakan tips ini, kalian bisa mendapatkan tiket dengan harga murah. 

Tips ini sangat berguna, apalagi jika ingin membeli tiket dengan jumlah yang cukup banyak atau untuk keluarga. 

2. Cari Perbandingan Harga Setiap Maskapai

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan