Arus Mudik Minim Kecelakaan, Bengkulu Utara Waspada Arus Balik Lebaran

MUDIK: Bupati Bengkulu Utara, Ir. H Mian mengucapkan terimakasih pada TNI dan Polri yang sudah bertugas mengamankan perayaan Lebaran, arus mudik dan balik. FOTO: DOK/RB.--

Dilihatnya dari jumlah besaran zakat fitrah yang terkumpul sebelum perayaan Idul FItri, jumlahnya meningkat jika dibandingkan tahun lalu.

Tahun ini terkumpul hampir Rp5,2 Miliar dan 262 ton beras lebih. 

“Jumlah tersebut sangat besar dan bukan hanya menunjukan kepatuhan masyarakat dalam beribadah, namun juga stabilitas ekonomi masyarakat,” terangnya.

Sebanyak 503.089 warga Bengkulu Utara yang menerima zakat fitrah tersebut atau Mustahiq. 

Sedangkan sebanyak 236.616 masyarakat yang membayarkan zakat atau Muzakki.

“Kita juga akan terus berupaya menjaga kondisi ekonomi masyarakat pasca Idul Fitri termasuk mencegah terjadinya kenaikan harga pangan,” pungkas Mian.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan