Simanis yang Hobi Tidur! Berikut 5 Fakta Unik Kucing, Bisa Kalahkan Kecepatan Lari Manusia

Kucing. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--

BENGKULU, KORANRB.ID- Kucing merupakan salah satu hewan yang bisa menjalin hubungan baik dengan manusia. 

Hewan manis ini, tentunya sudah tidak asing lagi di mata kita, hal ini dikarenakan kucing tergolong salah satu hewan yang paling banyak dipelihara oleh manusia.   

BACA JUGA:Pendengaran Tajam! Berikut 5 Fakta Unik Anjing yang Jarang Diketahui

Dengan tingkahnya yang lucu, parasnya yang imut dan sifatnya yang terkadang manja, maka semakin membuat banyak orang kepincut untuk menjadikannya sebagai hewan kesayangan di rumah. 

Selain itu, kebanyakan orang juga merasa dengan bermain bersama kucing bisa meredakan stres setelah seharian penat beraktivitas.  

Tetapi, di balik itu semua, ternyata ada beberapa fakta menarik tentang kucing yang patut untuk kita disimak. 

BACA JUGA:Jago Menyamar! Berikut 6 Fakta Unik Ngengat, Hewan Mirip Kupu-Kupu

Telah dirangkum koranrb.id, berikut 5 fakta unik kucing adalah:

1. Kucing tidur sekitar 13 jam hingga 16 jam sehari

Kucing mempunyai jam tidur yang lebih panjang daripada manusia.

Oleh karena itulah, kucing sering dikatakan sebagai hewan pemalas nomor satu di dunia. 

BACA JUGA:Berguna bagi Manusia! Berikut 6 Fakta Unik Kuda, Hewan Kuat

Ternyata ada alasan kuat di balik tidur panjang mereka.

Dikutip dari funkidslive, tidur panjang yang dilakukan oleh kucing merupakan strategi mereka untuk menghemat tenaga.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan