Sering Disebut Ikan Pemalas Karena Jarang Bergerak, Ini 5 Fakta Ikan Betutu
Ikan bertutu mempunyai ciri-ciri jarang bergerak saat berada di dasar sungai. Ikan berwarna coklat ini sering berdiam di dasar sungai atau danau dan menjadi target para pemancing.--Rio Agustian
KORANRB.ID - Ikan bertutu mempunyai ciri-ciri jarang bergerak saat berada di dasar sungai. Ikan berwarna coklat ini sering berdiam di dasar sungai atau danau dan menjadi target para pemancing.
Berikut ini fakta fakta menarik tentang ikan Betutu.
1.Punya kemampuan adaptasi yang luar biasa dan bisa hidup di mana pun.
Laman Animalia menjelaskan kalau ikan Betutu bisa ditemui di beberapa daerah, seperti Indonesia, Laos, Malaysia, Filipina, Thailand, Vietnam, Singapura, Dan Tiongkok.
Habitatnya juga beragam, daerah air tawar seperti sungai atau danau biasanya jadi tempat kesukaannya. Tak cuma air tawar yang bersih, ikan Betutu juga bisa bertahan hidup di perairan keruh, rawa, bahkan sampai daerah ber air dangkal.
BACA JUGA:Bisa Meredakan Stres dan Kecemasan, ini 5 Manfaat Mandi Garam untuk Kesehatan
BACA JUGA:Banyak Digemari Masyarakat Dunia dan Lokal, Ini Sejarah Layang Layang serta Kegunaannya
Karena kemampuan bertahan hidupnya yang luar biasa dan ketahanan tubuhnya yang hebat populasi ikan bertutu juga cukup melimpah. Tak cuma di perairan tersembunyi di hutan atau sungai kadang ikan begitu juga bisa ditemukan di daerah pemukiman.
Selokan yang kotor, keruh, dan penuh sampah bisa dihuni hewan ini. Ikan Betutu hanya butuh tiga hal untuk hidup, yaitu air, tempat persembunyian, tempat berkembang biak dan pasokan makanan.
2.Makanannya berupa hewan kecil seperti udang dan cacing.
Laman Ecologyasia Menerangkan kalau ikan Betutu merupakan Karni for yang sangat suka memakan ikan lain yang lebih kecil. Namun iya bukan pemburu yang aktif dan lebih suka menunggu mangsa mendekat sembari berdiam diri di sela sela batu atau di dasar sungai.
Saat masa mendekat barulah ia akan menyergap dengan kecepatan yang luar biasa sehingga bangsa tidak dapat bereaksi dan tidak bisa kabur.
Namun tak cuma ikan, bertutu dewasa juga bisa memakan hewan kecil lain, seperti udang dan krutasea lain. Bahkan bertutu yang masih mudah lebih suka Mang sah dengan tubuh lunak seperti cacing.
BACA JUGA:Mengapa Bibir Pecah-Pecah, Ini Penyebab Serta Nutrisi yang Penting Dipenuhi