Belum Ditemukan, Ini Identitas Bocah Tengelam di Sungai Lemau Bengkulu Tengah

--

KORANRB.ID -  Warga Desa Pondok Kelapa Kecamatan Pondok Kelapa, Rabu, 25 Oktober 2023 sekitar pukul 16.00 WIB di muara Sungai Lemau Kabupaten Bengkulu Tengah.

Tenggelamnya bocah malang ini disungai Lemau Desa Pondok Kelapa tersebut , saat ini masih dalam proses pencarian.

BACA JUGA:Bocah Tenggelam di Sungai Lemau Bengkulu Tengah, Pencarian Masih Berlangsung

Kapolres Benteng, AKBP. Dedi Wahyudi melalui Kapolsek Pondok Kelapa, Iptu. Manogu Simanjuntak melalui Kanit Reskrim, Aipda. Jumral Lebih, membenarkan kejadian tenggelamnya salah seorang bocah di Sungai Lemau tersebut.

BACA JUGA:Viral Info Begal Beraksi di Kota Bengkulu, Ini Tanggapan Kapolresta

“Iya memang benar, pada saat ini kami masih di lokasi kejadian untuk membantu proses pencarian bocah tersebut,” singkatnya

Anak yang tenggelam tersebut bernama Teo Bagus Anggara berusia 8 tahun warga Desa Pondok Kelapa. Teo ini masih kelas 1 SD. Ia tenggelam Rabu, 25 Oktober 2023 sekitar pukul 16.00 WIB.

“Saat ini masih dalam proses pencarian warga dibantu tim yang terlibat,” Pungkasnya. (jee)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan