10 Jenis Ular Pemilik Bisa Paling Mematikan di Muka Bumi, Jika Melihat Lebih Baik Berlari

Selasa 23 Apr 2024 - 21:16 WIB
Reporter : Fiki Susadi
Editor : Fazlul Rahman

9. Stiletto Snake. 

Stuletto Snake memiliki nama latin Atractaspis Bibronii. 

Ular ini termasuk 10 ular paling berbisa di Muka Bumi ini. 

Ular ini memiliki panjang rata-rata 30 hingga 50 cm. 

Ular ini memiliki warna bermacam –macam seperti warna, ungu kecoklatan, abu dan ada juga yang berwarna hitam. 

10. Eastern Tiger Snake.

Tiger Snak memiliki nama latin Notechis Scutatus. 

Ular yang masuk dalam katagori 10 ular berbisa di Muka Bumi ini memiliki ciri khas warna menyerupai Tiger atau harimau. 

BACA JUGA:Binter Merzy KZ200, Motor Kawasaki yang Melegenda, Berhenti Diproduksi Karena Kasus Ini

 Ular ini memiliki bisa yang sangat mematikan. 

Ular jenis ini banyak ditemui di Australia Bagian Selatan Pulau Tasmania. 

Ini daftara 10 ular dengan bisa paling mematikan di Muka Bumi. 

Jika kamu melihat salah satu jenis ular di atas ini, lebih baik kamu pergi menjauh. (*)

Kategori :