Ini 100 Rangking Universitas di Indonesia, Universitas Bengkulu di Peringkat Ini

Minggu 12 May 2024 - 15:45 WIB
Reporter : Tri Shandy Ramadani
Editor : Fazlul Rahman

KORANRB.ID – Cek Universitas tempat anda menuntut ilmu, berikut daftar perangkingan 100 Universitas di Indonesia berdasarkan webometrics yang terbit Januari 2024 lalu. 

Bukan hanya bisa melihat Universitas tempat anda menimba ilmu saat ini. 

Namun data ini juga bisa menjadi referensi anda yang suidah memasuki kelas akhir tingkat SMA atau SMK untuk memilih Universitas tempat anda melanjutkan pendidikan. 

Webometrics adalah sistem perengkingan dengfan memberikan peniliaan pada perguruan tinggi atau Universitas baik negeri maupun swasta melalui website perguruan tinggi tersebut.

BACA JUGA:Balon Bupati Bengkulu Utara, Ini Nama yang Akan Dikirim ke Prabowo

Dada empat indikator dalam sistem perangkingan ini masing-masing presence, Openness, excellence dan Presence. 

Berikut perangkingan 100 perguruan tinggi dan universitas di Indonesia tersebut. 

1. Universitas Indonesia

2. niversitas Gadjah Mada 

3. Institut Teknologi Bandung / Bandung Institute of Technology

4. Universitas Brawijaya

5. Universitas Airlangga

6. IPB University / Bogor Agricultural University

7. Universitas Sebelas Maret UNS Surakarta

8. Universitas Diponegoro

Kategori :