Telur nyamuk tersebut akan muncul ke permukaan dan mati karena kekurangan oksigen akibat bubuk kopi yang ditaburkan.
Tidak hanya nyamuk saja, bubuk kopi juga dapat mengusir serangga lainnya.
3. Irisan Lemon dan Cengkeh
Rumah yang dihasilkan dari lemon dan cengkeh sudah terbukti bisa mengusir nyamuk dari rumah.
Potong lemon menjadi dua bagian dan isikan cengkeh pada setiap masing masing bagian lemonnya.
BACA JUGA:Mengenal Keistimewaan dan Potensi Wisata Kopi Curup
Letakkan lemon dan cengkeh tersebut di beberapa wadah kemudian letakkan di sekitar rumahmu yang banyak nyamuk.
4. Aplikasikan Semprotan Bawang Putih
Bawang putih mengandung belerang yang sangat tidak disukai oleh nyamuk.
Cukup dengan hancurkan beberapa siung bawang putih kemudian rebus dalam air untuk membuat campuran.
Kemudian, pakailah botol semprot untuk menyemprotkan larutan tersebut di sekitar rumahku yang banyak nyamuknya.
Larutan bawang putih tersebut bisa langsung mematikan nyamuk. Kamu tidak usah khawatir dengan baunya karena bau bawang putih tersebut tidak akan bertahan lama.
BACA JUGA:Sehatkan Jantung dan Kulit, Berikut 4 Manfaat Kelapa Gading bagi Kesehatan Tubuh
Kamu juga dapat mengonsumsi bawang jika kamu merasa keberatan melakukan cara yang satu ini.
5. Minyak Esensial
Bahan yang selanjutnya adalah yang ampuh untuk mengusir nyamuk yaitu esensial seperti minyak Lavender.