Awas! Jangan Sembarang Modifikasi Motor Kalau Tak Mau Nyawa Melayang! Ikuti Langkah Mudah Ini…

Kamis 20 Jun 2024 - 06:10 WIB
Reporter : Muharista Delda
Editor : Fazlul Rahman

BACA JUGA:Pungli PPDB Siap-siap Hadapi Proses Hukum, Disdikbud: Pesentase Tertinggi Jalur Zonasi

BACA JUGA:Tahun 2025, Pemkab Siapkan 3 Pendamping Jemaah Haji Khusus Kabupaten Mukomuko

Mulai dari servis berkala pada motor, termasuk penggantian oli, pengecekan rem dan pemeriksaan sistem kelistrikan. 

6. Konsultasi dengan Ahli

Jika kamu tidak yakin atau tidak memiliki keterampilan yang cukup, konsultasikan atau serahkan modifikasi kepada mekanik profesional yang memiliki pengetahuan dan alat yang tepat untuk melakukan modifikasi dengan aman.

Dengan mengikuti langkah-langkah di atas, kamu bisa memodifikasi motor dengan aman dan mendapatkan hasil yang memuaskan. 

Ingat, keselamatan adalah prioritas utama dalam setiap modifikasi yang kamu lakukan. 

Kategori :