6 Jurus Ninja Jepang Anti Malas, Dijamin Setelah ini Kamu Bisa Jadi Lebih Produktif!

Sabtu 21 Sep 2024 - 10:07 WIB
Reporter : Fazlul Rahman
Editor : Fazlul Rahman

KORANRB.ID - Musuh utama produktivitas bagi banyak orang adalah timbulnya rasa malas, dan bisa di atasi dengan teknik mudah ini.

Tidak jarang bukan kita menyaksikan bahwa orang Jepang memiliki cara yang berbeda untuk mengatasi rasa malas dan mencapai tingkat produktivitasnya yang maksimal.

Mudah-mudahan rasa malas ini bisa dihilangkan dengan mencontoh dan belajar dari keuletan hidup orang Jepang ini. 

Sobat RB  sering mengalami rasa malas dan kesulitan memulai aktivitas? Sobat RB tidak perlu khawatir. Dalam budaya Jepang, ada banyak filosofi dan teknik yang dapat meningkatkan produktivitas.

Ini adalah enam jurus ninja anti malas yang pasti akan membuat sobat RB lebih produktif dan efisien dalam menjalani hari-hari kamu nih!

BACA JUGA:Pernah ke Luar Angkasa! Berikut 7 Fakta Unik Lalat Buah

BACA JUGA:Champions League: Monaco Buat Barcelona Tak Berdaya

1. Ikigai “Cari Alasan Kamu Bangun Tidur”

Ikigai itu seperti menemukan tujuan hidup dari sobat RB. Kalau sobat RB tahu kenapa sobat RB harus bangun setiap pagi dan melakukan sesuatu, rasa malas sobat RB bakalan langsung hilang.

2. Kaizen “Perbaikan Sedikit Setiap Hari”

Kaizen kalau sobat RB tahu seperti di ibratkan pepatah “sedikit demi sedikit lama – lama menjadi bukit.” Daripada sobat RB mau langsung menjadi sempurna, coba deh sobat RB mulai dari hal kecil terlebih dahulu.

Fokuslah pada perbaikan harian, seperti menulis daftar tugas atau menyisihkan waktu untuk belajar setiap hari. Dengan konsistensi dalam tindakan kecil ini, sobat RB akan melihat kemajuan yang signifikan seiring waktu.

Ingat, setiap langkah kecil yang diambil hari ini akan membangun fondasi yang kuat untuk kesuksesan di masa depan.

BACA JUGA:Bobol Rumah, Gondol Uang Rp 4 Juta, Remaja Bawah Umur Ditangkap, Satu Buron

BACA JUGA:Terdakwa Korupsi DKPTKA Disnakertrans Benteng Minta Bebas, Ini Alasan dalam Pleidoinya

Kategori :