Penerbang Andal! Berikut 6 Fakta Unik Greater Adjutant

Senin 21 Oct 2024 - 12:00 WIB
Reporter : Fran Sinatra
Editor : Fazlul Rahman

3. Greater adjutant mempunyai kantong berwarna merah muda yang dipamerkan

BACA JUGA:Sang Pengembara Langit! Berikut 5 Fakta unik Burung Dara Laut Arktik

Dikutip dari Fact Animal, greater adjutant mempunyai kantong khusus yang dipamerkan sebagai simbol kejantanannya. 

Adapun kantong tersebut berwarna merah muda, nampak keriput, ditutupi oleh bulu tipis dan halus serta berayun di bawah dagunya.

Dimana, kantong tersebut terhubung ke lubang hidung sebelah kirinya sehingga bisa dipompa untuk tampilan yang lebih maksimal. 

BACA JUGA:Teritorial saat Musim Kawin! Berikut 5 Fakta Unik Burung Crimson Rosella

Pada bagian tersebut juga memungkinkannya mengeluarkan suara serak yang bergema.

Tidak hanya itu, ada juga kantong di bagian belakang lehernya. 

Pada burung greater adjutant, kantong tersebut akan diayunkan maju mundur saat musim kawin.

Hal tersebut, di pamerkan oleh burung greater adjutant untuk menarik perhatian betina.

BACA JUGA:Cuma Punya 1 Pasangan Hidup, Ternyata Burung Elang Perenang Handal, Berikut 8 Fakta Menariknya

4. Kemampuan terbang greater adjutant sangat baik

Dengan ukuran tubuh yang berat dan besar, burung greater adjutant ternyata tidak nampak canggung pada saat lepas landas. 

Dengan lebar bentangan sayapnya yang lebih dari 2,5 meter sehingga memudahkannya terbang dengan santai.

Adapun jenis burung lain yang mempunyai tubuh yang besar membutuhkan tempat lepas landas khusus atau bahkan menunggu suhu panas untuk membantunya terbang tinggi. 

Kategori :