Cara Mengetahui Tubuh Mengalami Penyakit Ginjal Tanpa Harus ke Dokter, Simak Penjelasannya

Kamis 24 Oct 2024 - 12:32 WIB
Reporter : Abdilatul Fatwa
Editor : Fazlul Rahman

BACA JUGA:Jaga Fungsi Ginjal, Berikut 5 Manfaat Biji Pepaya bagi Kesehatan Tubuh

9. Kram otot

Ginjal yang sehat berperan penting dalam menjaga keseimbangan elektrolit dalam tubuh, termasuk kalsium, fosfor, dan kalium. Ketika fungsi ginjal menurun, ketidakseimbangan elektrolit dapat terjadi kram otot.

10. Nyeri di bagian punggung bawah

Penyakit ginjal tertentu, seperti batu ginjal atau infeksi ginjal, bisa menyebabkan nyeri yang hebat di bagian punggung bawah, di area sekitar ginjal. 

Jika merasakan nyeri yang tajam di satu sisi punggung bawah yang menjalar ke perut bagian bawah atau selangkangan, ini bisa menjadi tanda adanya batu ginjal atau infeksi.

Kategori :