BENGKULU, KORANRB.ID- Heart spotted woodpecker merupakan spesies burung dalam keluarga pelatuk.
Panjang tubuh burung heart spotted woodpecker sekitar 15 - 17 cm dan dengan berat tubuhnya sekitar 37 - 50 gram.
Selain itu burung heart spotted woodpecker mempunyai karakteristik yang khas dengan bulu yang kontras hitam dan putih kekuningan.
BACA JUGA:Bisa Monogami dan Poligini! Berikut 5 Fakta Unik Burung Pengicau Buluh Besar
Burung heart spotted woodpecker mempunyai tubuh yang pendek, jambul di kepala, serta terdapat corak berbentuk hati berwarna hitam pada sayapnya.
Adapun habitat alami dari burung heart spotted woodpecker adalah hutan dataran rendah yang lembap di daerah subtropis atau tropis.
BACA JUGA:Penggemar Buah Tin! Berikut 5 Fakta Unik Karakalo Australia, Burung Parasit Raksasa
Selain itu, burung heart spotted woodpecker bisa ditemukan di hutan Himalaya di India, Bangladesh, Myanmar, Thailand, Laos, Kamboja dan Vietnam.
Telah dirangkum koranrb.id, berikut 5 fakta unik burung heart spotted woodpecker, adalah:
1. Karakteristik burung heart spotted woodpecker
BACA JUGA:Ikonik dari Laut! Berikut 5 Fakta Unik Burung Booby Kaki Biru
Burung heart spotted woodpecker, mempunyai karakteristik yang begitu unik.
Bulu burung heart spotted woodpecker didominasi warna hitam dan putih kekuningan.
Burung heart spotted woodpecker betina, pada bagian dahi dan mahkota berwarna putih kekuningan, sedangkan pada burung heart spotted woodpecker jantan berwarna hitam.
BACA JUGA:Burung Pengintai! Berikut 7 Fakta Unik Black faced Antbird