Adapaun status pari raja undulata genting (endangered), sehingga harus dilepaskan ke laut jika tidak sengaja tertangkap.
BACA JUGA:Mamalia Pemalu! Berikut 5 Fakta Unik Kuskus Waigeo, Endemik Papua Barat
3. Pari raja brachyura
Pari raja brachyura dijuluki sebagai blonde ray.
Hal ini dikarenakan warnanya kekuningan, disertai bintik-bintik hitam kecil.
Pari raja brachyura bisa ditemukan di Samudera Atlantik bagian timur, dari Kepulauan Shetland, Madeira (Portugal), Maroko, hingga Rio de Oro.
BACA JUGA:Wow! Berikut 5 Mamalia yang Bisa Bertahan dari Kepunahan Zaman Es, Salah Satunya Ada di Indonesia
Ikan pari ini, bisa tumbuh sepanjang 1,2 meter dengan berat tubuhnya sekitar 14,3 kg.
Pari raja brachyura hidup di kedalaman 10 - 380 meter.
Ikan pari raja brachyura betina akan menghasilkan 40 - 90 butir telur.
Adapun pari raja brachyura status konservasinya hampir terancam (near threatened), sehingga harus dilindungi.
BACA JUGA:Unik! Berikut 5 Jenis Mamalia yang Hanya Bisa Melihat Warna Hitam dan Putih
Hal yang mengancam keberadaan dari pari raja brachyura adalah penangkapan berlebihan, pencemaran air, lalu lintas kapal dan perdagangan ilegal.
4. Pari paja clavata
Pari raja clavata juga mempunyai beberapa julukan, yaitu Maiden ray dan thornback ray.
BACA JUGA:Mamalia Paling Warna-warni di Dunia! Berikut 6 Fakta Unik Monyet Dukun