KEPAHIANG, KORANRB.ID - Pasangan calon (Paslon) 03 Zurdinata - Abdul Hafizh, sementara unggul dalam perolehan suara Pilkada 2024.
Data diolah tim pemenangan diketahui, Nata Hafizh meraih 19.093 suara. Unggul dari Paslon 02 Windra Purnawan - Ramli dengan 14.059 suara dan Paslon 01 Riri Damayanti, meraih 957 suara.
Hitungan suara tersebut diperoleh dari 189 TPS masuk, dari 284 TPS di Kabupaten Kepahiang.
Nata Hafizh unggul di Kecamatan Bermani Ilir dengan 2.212 suara.
BACA JUGA:Musang Sakral di Afrika! Berikut 5 Fakta Unik African Civet
BACA JUGA:4 Laporan Dugaan Money Politics di Rejang Lebong Dinyatakan Tidak Terbukti
Daftar Perolehan Suara Sementara Pilkada 2024:
Kecamatan Bermani Ilir
Paslon 01 : 1.400
Paslon 02: 1.338
Paslon 03: 2.212
Kecamatan Tebat Karai
01: 1.137
02: 1.580