BACA JUGA:Apa Hubungannya dengan Burung Nasar? Berikut 5 Fakta Unik Ayam Mutiara Nasar
Hal ini memberikan struktur yang kuat dan aman untuk telur-telurnya.
Proses pengeraman yang dilakukan burung seriwang Asia , selama 14 - 16 hari.
Setelah anakan burung seriwang Asia menetas, anak seriwang Asia yang lahir dalam kondisi buta dan tidak berdaya memerlukan waktu untuk berkembang sebelum bisa terbang.
Adapun migrasi yang dilakukan seriwang Asia saat musim dingin adalah strategi adaptasi yang penting untuk bertahan hidup.
BACA JUGA:Menjadi Simbol di Berbagai Budaya Dunia! Berikut 6 Fakta Unik Burung Nasar
Hal tersebut bisa memungkinkan burung seriwang Asia untuk mencari sumber makanan yang lebih baik dan menghindari cuaca ekstrem.
Status konservasi burung seriwang Asia adalah "least concern" dari IUCN dan tren populasi yang stabil.
Burung seriwang Asia menunjukkan bahwa mereka pada saat ini tidak menghadapi ancaman yang signifikan.
BACA JUGA:Suara Terdengar Hingga 3 Kilometer! Berikut 5 Fakta Unik Burung Southern Screamer, Pandai Berenang
Namun demikian, penting untuk terus memantau populasi dan habitat burung seriwang Asia untuk memastikan bahwa kondisi ini tetap terjaga di masa yang akan datang. (**)