BuzzBreak sebenarnya bukanlah sebuah game, melainkan sebuah aplikasi yang menawarkan pengguna untuk mendapatkan uang atau hadiah dengan cara menonton video, membaca berita, dan mengisi survei.
Dimana aplikasi ini memungkinkan pengguna untuk mengumpulkan poin atau koin yang dapat ditukarkan dengan uang tunai atau hadiah lainnya.
BACA JUGA:Langsung Cair! Raih Untung Sampai Rp600 Ribu di Game Penghasil Saldo DANA Gratis Terbaru 2024
Dalam BuzzBreak, pengguna akan diberikan tugas-tugas seperti menonton video iklan, membaca berita, atau pun mengisi survei.
Adapun setiap tugas yang diselesaikan akan memberikan pengguna sejumlah poin atau koin.
Pengguna dapat mengumpulkan poin tersebut dan menukarkannya dengan uang tunai melalui metode pembayaran yang tersedia.
Aplikasi BuzzBreak biasanya tersedia untuk diunduh secara gratis di toko aplikasi seperti Google Play Store atau Apple App Store.
BACA JUGA:Rasakan Suasana Perang Dunia II di Game COD: World at War
Namun demikian, penting untuk diingat bahwa tidak semua pengguna akan mendapatkan penghasilan yang signifikan dari aplikasi ini.
Selain itu hasil yang diperoleh dapat bervariasi tergantung pada sejumlah faktor seperti jumlah tugas yang diselesaikan, tingkat partisipasi dan kebijakan aplikasi itu sendiri.
BACA JUGA:Resmi Diumumkan IESF, Ini 5 Game Esports yang Akan Bertanding di WEC 2024 Riyadh Arab Saudi
2. Slidejoy
Slidejoy adalah aplikasi yang memungkinkan kamu untuk mengubah layar kunci ponsel menjadi iklan.
Ketika kamu membuka kunci layar ponsel, maka akan melihat iklan yang ditampilkan di layar kunci.
Selain itu, pengguna dapat menggeser iklan ke kanan untuk membuka ponsel mereka seperti biasa, atau menggeser iklan ke kiri untuk mempelajari lebih lanjut tentang iklan tersebut.
BACA JUGA:Dua Tim MLBB Indonesia Siap Berlaga di Turnamen Games Of Future Rusia, Ini Jadwal Pertandingannya