Pemprov Bengkulu Serahkan Hibah Rp10 Miliar ke Polda Bengkulu, Jaga Kondusifitas Pilkada

SERAHKAN: Hibah Pilkada Rp10 miliar diserahkan kepada Polda di Gedung Daerah Balai Raya Semarak, Selasa 30 April 2024. (Foto : Bela Wilianti/koranrb.id)--

BACA JUGA:Siap-siap, Kelas 3 SD Wajib Masukan Mata Pelajaran Bahasa Inggris

"Setelah Pemilu itu selesai, ini sudah nyambung semua lagi," tuturnya.

Khusus untuk penandatanganan NPHD tersebut, artinya setelah ditanda tanganai pihak Polda sudah bisa memanfaatkan dan atersebut sesuai dengan kepentingannya. 

Terlebih, Sabtu mendatang, sudha akan dilaunching maskot dan tagline Pilkada. 

"Koordinasi pengamanan ini tentu diperlukan, terutama kepada Kasatpol PP dan Kapolda Bengkulu," ujarnya.

BACA JUGA:Jadwal Final dan Perebutan Juara ke 3 Piala Asia U23 2024, Lawan Iraq, Lini Pertahanan Timnas Rawan

Selain itu, ia juga memastikan masyarakat yang ada di lapas bisa memiliki data kependudukan Serta memiliki hak dan kesempatan untuk emmilih. 

"Makanya saya meminta asisten I rapat kepada Dukcapil kabupaten/kota, sgar pada saat penuranan DPS itu mereka bisa dimasukan dan sudah melakukan perekaman KTP di masing-masing daerah," tutupnya.

Sementara, Kapolda Bengkulu Irjen Pol Drs. H. Armed Wijaya, M.H., menuturkan dana tersebut akan digunakan dalam mendukung suksesnya pelaksanaan Pilkada yang aman, damai, dan kondusif di Provinsi Bengkulu. 

Ia juga berharap, pelaksanaan Pilkada ini nanti juga seperti pelaksanaan Pemilu beberapa waktu lalu yang tidak terjadi hal-hal yang tidak diinginkan. Terutama di Provinsi Bengkulu ini. 

BACA JUGA:Endemik yang Langka! Ini 10 Hewan yang Hanya Bisa Ditemui di Indonesia

"Layaknya Pemilu, kami juga Pilkada akan sesukses itu," ujar Armed.

Dari sisi gangguan, ia menuturkan untuk pelaksanaa Pilkada tentu akan ada gamgguan yang bervariasi daripada Pemilu.

Karena Pilkada ini sifatnya lokal dan tentu potensi gangguannya akan lebih tinggi dari Pemilu.

"Meski begitu, saya dan jajaran yakin bahwa pelaksanaan PIlkada akan tetap berjalan aman, damai, dan lancar. Kita sudah lakukan upaya menciptakan kondisi untuk mengambil simpati agar mendukung program-program keamanan dalam rangka Pilkada, yang juga sudah diselenggarakan oleh Pemda," tutupnya. (*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan