Dapat Menurunkan Berat Badan! Inilah 7 Manfaat Chia Seed untuk Kesehatan.

Dapat Menurunkan Berat Badan! Inilah 7 Manfaat Chia Seed untuk Kesehatan. (Foto: Dirjen kesehatan Kemenkes RI)--

KORANRB.ID - Chia Seed Sekilas Memeng mirip dengan Biji Selasih.

Sebenarnya Keduanya adalah tanaman yang berbeda, Chia Seed adalah jenis biji-bijian yang berasal dari tanaman Salvia hispanica yang masih dalam keluarga tanaman mint. 

Chia Seed mengandung berbagai nutrisi seperti Karbohidrat, protein, serat,omega 3 dan omega 6. 

Chia Seed juga mengandung banyak vitamin dan mineral, seperti vitamin A, Vitamin B, kalsium, fosfor, selenium, Kalium, zat besi,dan Magnesium.

Jadi, Apa Saja Manfaat Chia Seed untuk Kesehatan? Berikut Kami merangkum Beberapa Manfaat Chia Seed untuk kesehatan tubuh yaitu :

BACA JUGA:Pilgub Bengkulu, Ada 8 Nama Ikut Penjaringan di PDI Perjuangan, Ini Daftarnya

1. Mencegah Kerusakan Sel.

Chia Seed adalah bahan makanan yang kaya akan kandungan antioksidan.

Antioksidan sendiri dipercaya dapat melawan produksi radikal bebas dalam tubuh yang dapat menyebabkan stres oksidatif. 

Jika stres oksidatif terjadi terus menerus, hal itu dapat menyebabkan kerusakan molekul sel dan mempercepat penuaan. 

Tak hanya itu, stres oksidatif  dapat memicu terjadinya kanker. 

BACA JUGA:Baru Belajar Sepakbola? Lakukan 7 Tips Ini Biar Jago

Oleh sebab itu kandungan antioksidan dalam Chia Seed memiliki manfaat untuk mencegah kerusakan  sel, sehingga dengan mengkonsumsi Chia Seed dapat mencegah penuaan.

2. Menjaga Kesehatan Tulang.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan