Kerap Disebut Macan Putih, Ini 2 Fakta Tentang Harimau Putih

Harimau Putih. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ juan. ai creator/ koranrb.id--

~ Kingdom: Animalia

~ Filum: Chordata

~ Kelas: Mamalia

~ Ordo: Karnivora

BACA JUGA:Harimau dengan Taring Terpanjang, Ini 7 Fakta Harimau Benggala

~ Famili: Felidae

~ Genus: Panthera

~ Spesies: Panthera tigris

~ Subspesies: Panthera tigris 

BACA JUGA:9 Jenis Harimau yang Ada di Dunia, Tahukah Kamu Jika 3 Spesies Telah Punah?

Fakta di Balik Bulu Putihnya

Harimau yang memiliki bulu putih dan sering diasumsikan sebagai albino. 

Namun demikian, penampilan khas harimau putih faktanya disebabkan oleh mutasi genetik yang menghasilkan bulu berwarna putih.

BACA JUGA:Mitos Nenek Penunggu Batu Meja Lughor, Dikawal 2 Harimau

Dimana mutasi genetik tersebut menyebabkan dihentikannya produksi pigmen merah dan kuning, sehingga bulu yang dimilikinya berwarna putih bukan jingga seperti biasanya.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan