Tingkatkan Kesehatan Jantung, Ini 11 Khasiat Jambu Biji untuk Kesehatan

Jambu Biji. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--

Termasuk juga serat tinggi, yang bisa membuat kamu merasa kenyang lebih lama. 

BACA JUGA:Bisakah Jambu Air Berbuah Lebat? Ini 2 Tips Menanam Jambu Air di Depan Rumah

Dengan itu kamu akan terhindar dari rasa lapar yang berlebihan.

6. Buah guava memiliki efek antikanker

Kandungan antioksidan kuat dalam jambu biji bisa mencegah radikal bebas yang dapat merusak kesehatan sel dan jaringan dalam tubuh manusia. 

BACA JUGA:Punya Teman dan Tetangga Nyinyir? Gak Usah Kesal, Cobain Yuk Tips Ini

Bila sel dan jaringan ditubuh kita sehat, maka pertumbuhan abnormal sel yang menjadi penyebab kanker bisa kamu cegah.

Dikutip dari jurnal dalam Bio Core, daun jambu biji juga memiliki antikanker yang bisa mencegah pertumbuhan sel abnormal dalam tubuh. 

Adapun kandungan yang ada pada daun jambu biji telah terbukti memiliki aktivitas antikanker prostat.

BACA JUGA:Tidak Lolos Prakerja? Coba Ikuti Tips Berikut, Siapa Tau Lolos!

Penelitian masih dilakukan pada hewan. 

Dari hasil penelitian tersebut, daun jambu biji mampu mengurangi kadar serum antigen spesifik prostat (PSA) dan ukuran tumor. 

Namun demikian, masih perlu dilakukan penelitian lanjut daun jambu biji ini untik di gunakan pada manusia.

7. Meningkatkan sistem imun tubuh

BACA JUGA:Gejala Demam Berdarah, Ini 4 Tips Pencegahan yang Wajib Kamu Ketahui

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan