Tingkatkan Sistem Kekebalan Tubuh, Berikut 12 Manfaat Jahe Merah untuk Kesehatan

Jahe Merah. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--

BACA JUGA:Ini Beragam Manfaat Kacang untuk Kecantikan 

BACA JUGA:Unik! Hewan dengan Lidah yang Sangat Panjang! Ini 5 Fakta Burung Pelatuk yang Terancam Punah

Kandungan yang ada dalam jahe merah dapat membantu meredakan batuk dengan mengurangi iritasi tenggorokan, mengurangi produksi lendir berlebihan dan mengurangi peradangan pada saluran pernapasan. 

Kandungan yang terdapat dalam jahe merah dapat membantu meredakan gejala pilek seperti hidung tersumbat dan pilek. 

Sangat dianjurkan untuk konsumsi jahe merah ini, supaya kamu terhindar dari penyakit flu dan pilek.

BACA JUGA:Cegah Kanker! Berikut 9 Manfaat Bawang Merah bagi Kesehatan Tubuh

BACA JUGA:Wow! Burung Terbesar yang Pernah Hidup di Bumi, Ini 7 Fakta Menarik Argentavis

11. Dapat Mengurangi Stres

Aroma jahe merah diyakini bisa menenangkan pada pikiran dan tubuh.

Hal ini dikarenakan bau atau aroma yang dihasilkan oleh minyak esensial jahe merah dapat membantu mengurangi stres, meningkatkan suasana hati dan mengurangi kecemasan. 

BACA JUGA:Mengobati Batuk, Ini 7 Manfaat Daun Jeruk Purut untuk Tubuh

BACA JUGA:Ngeri! Elang Harpy, Burung Predator Terkuat dan Terbesar di Dunia, Ini Faktanya

Dengan menghirup aroma jahe merah, kamu dapat merasa lebih rileks dan tenang.

12. Dapat Mengurangi Risiko Kanker

Dari hasil suatu penelitian, telah menunjukkan bahwa jahe merah mengandung senyawa yang dapat memiliki potensi dalam mengurangi risiko perkembangan beberapa jenis kanker. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan