6 Wisata yang Wajib Dikunjungi Bila Jalan-jalan ke Kepahiang

Air terjun Curug embun menjadi salah satu lokasi wisata di kepahiang. (Foto : Rusman Afrizal)--

Curug Embun menjadi salah satu wisata di Kepahiang yang sayang untuk kami lewatkan.

Lokasinya yang dekat dari pusat kota, membuat pengunjung mudah menjangkau nya, kamu dapat mengunjungi air terjun yang satu ini di daerah Tapak Gedung, Kecamatan Tebat Karai, Kabupaten Kepahiang.

BACA JUGA:4 Rekomendasi Destinasi Wisata Air Tejun Kabupaten Seluma, Kamu Sudah Kesini?

Suasana air terjun yang menyejukkan dan tenang menjadikan objek wisata ini ramai pengunjung.

Lokasi wisata alam yang satu ini cocok dipilih bagi Kamu yang ingin melepaskan beban pikiran.

5. ⁠wisata Puspa langkah

Kabupaten Kepahiang juga memiliki banyak habitat bunga terbesar di dunia, yaitu Bunga Rafflesia Arnoldi. Bunga ini tumbuh subur di kawasan hutan Lindung.

Selain itu daerah Kepahiang juga memiliki taman konservasi bunga Puspa langka yakni Bunga Bangka atau Amorphopalus. 

Taman wisata ini berada di Desa Tebat Monok Kabupaten Kepahiang.

Belum banyak yang tau, daerah Kepahiang yang memiliki suhu udara dingin dan lembab menjadikan daerah ini kaya akan keanekaragaman tumbuhan.

BACA JUGA:Rejang Lebong Targetkan Penerimaan Retribusi Wisata Sebesar Rp221 Juta

6. ⁠Bukit hitam

Kawasan Bukit Hitam masuk dalam kawasan Taman Wisata Alam. Beralamatkan di Desa Wisata Air Sempiang, Kepahiang.

Selama perjalanan, kamu akan menikmati udara sejuk, merdu kicauan burung, serta panorama dan hamparan kebun teh dan pegunungan yang memukau. 

Setibanya di pos pendakian, Kamu dapat melanjutkan perjalanan dengan berjalan kaki melalui jalur tanah. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan