Endemik Kalimantan, Berikut 7 Fakta Unik Bekantan

Bekantan. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--

BENGKULU, KORANRB.ID- Bekantan dengan nama ilmiahnya Nasalis larvatus merupakan jenis monyet berhidung panjang dengan bulu berwarna hitam kemerahan.

Monyet ini adalah satu dari dua jeis dalam genus Arassy.

Bekantan merupakan salah satu monyet terbesar yang berasal dari Asia, khususnya Kalimantan. 

BACA JUGA:Kerap Disebut Macan Putih, Ini 2 Fakta Tentang Harimau Putih

BACA JUGA:Capai Usia hingga 25 Tahun! Berikut 10 Ras Kucing dengan Umur Terpanjang di Dunia

Untuk bekantan jantan dapat mempunyai ukuran lebih besar dari bekantan betina. 

Adapun ukuran bekantan jantan dapat mencapai sekitar 75 cm dengan berat tubuhnya mencapai 24 kg. 

Sementara ukuran bekantan betina sekitar 60 cm dengan berat tubuhnya sekitar 12 kg.

Jenis monyet ini memiliki perut yang besar, sebagai hasil dari kebiasaan mengonsumsi makanannya. 

BACA JUGA:Tinggal di Hutan, Ini 4 Fakta Harimau Berwarna Oranye

BACA JUGA:Ahli Memanjat dan Melompat, Berikut Ini 7 Fakta Kucing Batu

Adapun makanan monyet ini selain buah – buahan dan biji – bijian, juga memakan aneka dedaunan yang menghasilkan banyak gas pada waktu dicerna.

Hal tersebutlah yang mengakibatkan efek samping yang membuat perut bekantan jadi membuncit.

BACA JUGA:Punah Karena Ulah Manusia, Ini 3 Fakta Sang Mong Harimau Bali

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan