Endemik Kalimantan, Berikut 7 Fakta Unik Bekantan
Bekantan. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--
Adapun panjang hidung bekantan jantan bisa mencapai 18 cm.
BACA JUGA:Jenis Harimau Telah Punah, Ini 5 Fakta Harimau Kaspia
BACA JUGA:Tidak Hanya Kucing, 10 Binatang Ini Konon Pembawa Keberuntungan
Dimana rentang hidup dari bekantan ini sekitar 13 - 23 tahun.
Warna pada bulu bekantan ini beragam, dimulai dari oranye cerah, cokelat kemerah-merahan, cokelat kekuning-kuningan dan merah bata.
kuy, kenalan dengan hewan endemik Kalimantan yang satu ini!
BACA JUGA:Jejak Harimau Amur Kembali Ditemukan di Siberia, Setelah 50 Tahun Hilang
BACA JUGA:Dianggap Sial Oleh Petani, Begini Kisah Burung Pipit Bawa Sayyidina Umar ke Surga
Telah dirangkum koranrb.id, berikut 7 (tujuh) fakta unik bekantan, adalah:
1. Wilayah penyebaran
Monyet ini merupakan hewan endemik Pulau Kalimantan.
Bekantan menghuni daerah pesisir, area yang ditutupi dengan hutan bakau dan rawa.
BACA JUGA:Kucing Besar Langka, Ini 7 Fakta Harimau Malaya
BACA JUGA:Mirip! Berikut 6 Fakta Unik Kedekatan Dinosaurus dan Burung
Dikutip dari Animalia, bekantan juga bisa hidup di daerah dataran rendah di sepanjang sungai, hutan riparian (tepian sungai) dan hutan hujan.