Hewan yang Bisa Menggonggong! Berikut 6 Fakta Unik Anjing Padang Rumput

Anjing Padang Rumput. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--

Anjing padang rumput bisa memvariasikan frekuensi nada untuk memberi tahu lokasi secara detail dan menggambarkan seperti apa pemangsa yang sedang mengintai mereka.

6. Anjing padang rumput, secara ekologis sangat penting

Anjing padang rumput merupakan pemelihara padang rumput yang sangat baik. 

BACA JUGA:Dapat Tumbuhkan Bagian Tubuh yang Rusak! Berikut 5 Fakta Unik Axolotl yang Terancam Punah

Dengan terowongan yang hewan ini buat memungkinkan tanah dapat terpenetrasi oleh air.

Sedangkan kotoran hewan ini kaya nitrogen yang bisa meningkatkan kualitas tanah, sehingga dapat menyuburkan tanaman.

Adapun bekas galian lubang anjing padang rumput sering digunakan spesies lain, seperti burung hantu dan ular, untuk dijadikan tempat tinggal. 

BACA JUGA:Bisa Tumbuhkan Bagian tubuh yang Hilang! Berikut 5 Fakta Unik Bintang Laut

Itulah 6 (enam) fakta unik anjing padang rumput, apakah kamu sudah pernah bertemu dengan anjing padang rumput ini? (**)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan