Pilgub Bengkulu 2024: Meriani Galang Kekuatan Parpol Non Parlemen

Pilgub Bengkulu 2024: Meriani galang kekuatan parpol non parlemen--Abdi/rb

BACA JUGA:Ingin Ciptakan Bengkulu Bahagia, Jelang Pilgub Mustarani Daftar di 5 Parpol

BACA JUGA:Kejar Dukungan Parpol, Sekda Lebong Hanya Mau Berpasangan Helmi Hasan di Pilgub Bengkulu

"Jadi selain Partai Gerindra dan Hanura, masih ada dua parpol yang berdasarkan hasil Pemilu 2024 lalu juga memiliki kursi di DPRD Provinsi Bengkulu," terang Mardiono.

Tambah Mardiono, bahwa komunikasinya masih terus berproses. Sebagaimana yang pernah disampaikan, majunya Meriani dalam Pilgub tidak lepas dari dukungan keluarga dan tim pemenangan Elisa Ermasari.

"Selain itu juga dukungan dari jaringan, serta sebagian masyarakat di Provinsi Bengkulu ini," ujar Mardiono. (**)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan