Beragam Olahan Makanan dari Ubi Singkong, yang Lezat dan Mengenyangkan

Beragam Olahan Makanan dari Ubi Singkong, yang Lezat dan Mengenyangkan--Pixabay

 BACA JUGA:7 Penyebab Mahasiswa Sering DO dari Kampus

BACA JUGA:Bisa Terhindar dari Marabahaya, Ini Keutamaan-keutamaan Melaksanakan Salat Idul Adha

9. ⁠kue brownies singkong

Oalahan singkong tidak hanya digoreng saja tapi juga dapat diolah menjadi kue, yakni kue brownies singkong.

Caranya dengan kupas singkong dari kulitnya, parut singkong, lalu peras airnya.

Mixer telur, margarin, gula dan pengembang kue sampai merata.

Lalu campurkan parutan singkong dan coklat bubuk mixer dengan kecepatan rendah sampai tercampur rata.

Tambahkan garam, vanili, coklat leleh secukupnya aduk hingga rata lalu masukkan ke loyang yg sudah diolesi minyak goreng, jangan lupa alas loyang dengan kertas roti supaya dapat dilepas dari loyang.

Kukus sampai matang kurang lebih selama 30 menit dengan api sedang.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan