Ini 10 Teknik Manipulasi dalam Interaksi Sehari-hari

--

KORANRB.ID - Manipulasi merupakan taktik psikologi yang dilakukan seseorang untuk mempengaruhi mental dan emosi orang lain demi memperoleh sebuah dominasi atau kontrol terhadap orang lain.

Dalam kehidupan sehari-hari, banyak sekali teknik manipulasi yang kita temukan. Bahkan tak sedikit dari kita yang terkecoh dengan orang-orang yang ahli dalam menggunakan teknik ini.

Berikut teknik-tekinik manipulasi yang biasa kita temukan dalam interaksi sehari-hari:

1. Love Bombing

Love Bombing adalah suatu teknik manipulasi dimana orang tersebut memberikan perhatian yang berlebihan, pujian, dan pengakuan yang berlebihan pada awal hubungan/interaksi.

BACA JUGA:Update! Cara Cek dan Pencairan Bansos El Nino, Cair Rp 400 Ribu Bulan Ini Juga

Tujuannya adalah untuk menciptakan ikatan yang kuat dengan orang lain, dengan cara menarik perhatian mereka secara berlebihan. Teknik ini dapat mengesankan lawan bicara yang membuat dia merasa menjadi orang yang sempurna.

2. Financial Abuse

Ini adalah perilaku yang melibatkan pengendalian atau penyalahgunaan keuangan seseorang. Adapun bentuk umum dari financial abuse adalah pembatasan akses terhadap uang dan sumber daya keuangan, pemaksaan untuk memberikan keuangan pribadi, atau pengendalian penuh terhadap keuangan seseorang. 

BACA JUGA:Siap-siap Perayaan Tahun Baru, Ini Tips Memilih Jagung Untuk Dibakar

3. Smear Campaign

Smear campaign digunakan untuk merusak reputasi seseorang atau sebuah entitas dengan menyebarkan informasi, berita hoax, negatif (fitnah) kepada publik mengenai si korban. Umumnya orang-orang melakukan smear campaign dengan cara melebih-lebihkan sebuah informasi.

Tujuannya untuk menimbulkan keraguan atau ketidakpercayaan dari publik terhadap si korban.

4. Gaslighting

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan