10 Jenis Minuman Sehat dan Bernutrisi untuk Anak, Jangan Berlebihan!

MINUMAN: Daftar minuman yang bernutrisi dan sehat untuk anak. Foto: Pixabay/RB--

2. Air Putih.

Air putih adalah minuman untuk anak anak yang dapat diberikan untuk anak usia 2 tahun atau lebih. 

Meski tidak mengandung nutrisi, air putih bersifat netral sehingga baik untuk memenuhi kebutuhan cairan sehari-hari. 

Jumlah kebutuhan air putih harian pada anak sangat tergantung pada usia, berat badan, dan aktivitas harian anak.

Secara umum, kebutuhan air putih anak usia 2 tahun adalah 1,3 liter atau sekitar 4 gelas.

BACA JUGA:Antisipasi Server PPDB Down, Sekolah di Bengkulu Diminta Siaga 24 Jam

BACA JUGA:Hingga Juni, 29 Kasus Pneumonia di Kota Bengkulu, Joni: Semua Anak-anak

3. Susu

Susu merupakan minuman sehat untuk anak. Susu UHT Sudah dapat diberikan kepada si kecil sejak berusia satu tahun.

Selain susu UHT, berbagai jenis susu pertumbuhan juga dapat diberikan pada si kecil sesuai anjuran.

Faktanya, pemberian susu sebanyak 2 gelas dalam sehari baik untuk menunjang pertumbuhan si kecil. Pasalnya, susu mengandung protein, kalsium, dan lemak.

4. Yoghurt.

Apabila anak bosan minum susu, maka Yoghurt merupakan salah satu alternatif yang dapat dipilih.

Yoghurt terbuat dari susu sehingga ada kandungan protein dan kalsium di dalamnya. 

Selain itu, minuman Permentasi ini juga mengandung berbagai bakteri baik yang penting untuk kesehatan saluran pencernaan si kecil.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan