Ini 8 Penyebab Kulit Kering yang Harus Kalian Ketahui

Kulit kering adalah masalah umum yang dapat mempengaruhi siapa pun, terlepas dari jenis kulit mereka. --Pixabay

Selain itu pada saat musim panas juga dapat menyebabkan kulit menjadi mengering karena kurangnya asupan air atau dehidrasi. 

2. Mandi Air Panas.

Penyebab kulit kering juga bisa disebabkan karena terlalu sering mandi dengan air panas, dengan mandi air panas atau sauna memang dapat bisa menenangkan tubuh. 

Namun apabila terlalu sering mandi air panas justru dapat membuat kulit menjadi kering. Hal ini dikarenakan suhu panas dapat mengurangi kelembapan alami pada kulit.

3. Paparan Sinar Matahari.

Penyebab kulit kering biasanya juga terjadi karena terlalu lama beraktivitas di bawah sinar matahari, paparan sinar matahari dalam iklim apapun memang bisa membuat kulit kamu mengalami dehidrasi. 

BACA JUGA:Terbesar di Dunia! Berikut 6 Fakta Unik Moose, Spesies Rusa Terbesar dari Amerika Utara

BACA JUGA:Tanpa PHK! Begini Cara Ajukan Klaim Jaminan JHT BPJS Ketenagakerjaan, Cair Sampai 30 Persen

Hal ini karena disebabkan karena sinar ultraviolet yang dapat menembus lapisan kulit paling dalam, karena hal tersebut dapat mengakibatkan kulit kehilangan kelembapan alaminya dan kulit menjadi kering.

4. Penggunaan Sabun dan Deterjen.

Sabun,deterjen, dan sampi yang kita gunakan sehari-hari dapat menyebakan kulit menjadi kering dari kulit tubuh hingga kepala. 

Hal tersebut karena diformulasikan untuk menghilangkan minyak sehingga membuat kulit kehilangan kelembapannya secara alami. 

Oleh sebab itu, kamu harus berhati-hati saat memilih sabun muka, shampo, bodywash, atau deterjen. 

Selain itu ada beberapa produk pembersih berbahan keras mengandung berbagai zat kimia yang dapat menghilangkan kelembapan kulit, produk tersebut biasanya dilengkapi dengan bahan pembersih yang di sebut surfaktan. 

BACA JUGA:Ini 6 Tipe Kepribadian Lelaki! Kamu Termasuk yang Mana?

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan