Masih Ada Keluhan, Gubernur Minta Kades Sosialisasikan BPJS Kesehatan Gratis

SAMBUTAN: Gubernur Bengkulu, Prof. Dr. H Rohidin Mersyah MMA saat menyampaikan sambutan dalam sebuah acara, beberapa waktu lalu--ABDI/RB

Lebih jauh, Rohidin menyayangkan jika anggaran kesehatan ratusan miliar yang dialokasikan dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) tapi tidak bisa dinikmati oleh masyarakat Bengkulu untuk mendapatkan pelayanan kesehatan.

''BPJS gratis itu sudah ditanggung oleh APBD Provinsi Bengkulu.

Maka saya minta tolong kepada perangkat desa dapat membantu kita dalam mensosialisasikan BPJS ini karena menjadi corong dan simpul komunikasi kami pemerintah daerah,'' ujar Rohidin Mersyah. 

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan