7 Cara Kenali Tumbuhan yang tak Bisa dikonsumsi, Simak Penjelasannya

Kerap kali kita bepergian kedalam hutan serta sering kehabisan barang logistic perbekalan makanan.--

BENGKULU, KORANRB.ID – Kerap kali kita bepergian kedalam hutan serta sering kehabisan barang logistic perbekalan makanan.

Hal semacam itu, akan dialami apabila kurangnya perhitungan persediaan logistic makanan sebelum melakukan aktivitas yang jauh kedalam hutan.

Namun jangan khawatir, dimana saat bepergian kedalam hutan baik itu berpetualang, menselusuri hutan, ataupun lainnya.

Dimana banyak opsi yang disediakan untuk menjadi alternative pengganti logistic yang habis sebelum waktunya tersebut. Bisa itu dari hewan atau tumbuhan yang hidup didalam hutan.

Namun untuk tumbuhan pastinya, harus benar-benar dipilih. Jangan sampai memakan tumbuhan hutan yang beracun atau dapat merugikan tubuh.

BACA JUGA:Jadi Sumber Air Bersih, Ini Proses Munculnya Mata Air di Hulu

Tentu, menetralisir resiko dalam salah mengkonsumsi tumbuhan yang beracun untuk tubuh, ternyata dapat dilakukan dengan cara-cara berikut ini.

1. Mengamati Hewan

Perhatikan apakah hewan-hewan di sekitar seperti burung, serangga, atau mamalia memakan tumbuhan tersebut. Jika hewan-hewan tersebut menghindarinya, bisa jadi tumbuhan itu beracun.

Jika ada hewan yang terlihat sakit atau mati setelah memakan tumbuhan tertentu, ini bisa menjadi tanda bahwa tumbuhan tersebut beracun.

2. Uji Kulit

Gosokkan bagian kecil dari tumbuhan seperti daun atau getahnya ke kulit, terutama di bagian yang sensitif seperti pergelangan tangan atau lengan bawah. 

Tunggu beberapa jam untuk melihat apakah ada reaksi seperti kemerahan, gatal, atau iritasi.

Bahkan jika tidak ada reaksi langsung, ada baiknya menunggu 24 jam sebelum melanjutkan ke tahap berikutnya.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan