Pemutihan Pajak Kendaraan Berakhir November 2024, Bayar Pajak Masih Rendah di Bengkulu

KOMPAK: Sekda Provinsi Bengkulu, Isnan Fajri S.Sos, M.Kes, Kepala Jasa Raharja Bengkulu, Fitri Agustina, Dirlantas Polda Bengkulu Kombes Pol. Joko Suprayitno dan Kepala BPKAD Provinsi Bengkulu, Haryadi berfoto bersama. ABDI/RB--

Sementara itu, Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Bengkulu, Isnan Fajri, menyampaikan bahwa tantangan ini harus didukung oleh sumber daya yang mumpuni, baik secara moral maupun material.

"Tantangan ini akan melahirkan inovasi, baik dalam sistem maupun pelayanan. Untuk itu, kami mengucapkan apresiasi dan terima kasih kepada Jasa Raharja yang telah menyelenggarakan rapat ini," ungkap Isnan.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan