105 Petani di Bengkulu Utara Dapat STDB Perkebunan Kelapa Sawit

STDB : Bupati Mian saat menyerahkan STDB Kelapa Sawit bagi petani kecil di Bengkulu Utara. SANDI/RB--

“Sehingga manfaat dari STDB sangat besar bagi petani,” terang Mian. 

Dalam penyerahan STDB tersebut, Bupati Mian juga menyerahkan beberapa bantuan bagi petani dan kelompok tani. 

Bantuan tersebut diharapkan bisa membantu petani dalam mengelola lahan perkebunan kelapa sawitnya. 

“Kita akan terus menyalurkan berbagai bantuan bagi petani dalam rangka mendorong ekonomi kecil masyarakat petani,” pungkas Mian.

BACA JUGA:Duel Antar Tetangga di Bengkulu Utara, 1 Masuk Rumah Sakit, 1 Masuk Kantor Polisi, Ini Kata Kades

BACA JUGA:Ini Alibi Oknum Guru di Bengkulu Utara Usai Dilaporkan Kasus Pencabulan Siswinya

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan