10 Sungai Paling Angker di Indonesia, Konon Memakan Banyak Korban

Sebagai negara kepulauan Indonesia tentu saja mempunyai banyak sekali sungai yang membentang hampir di seluruh wilayah Indonesia. Yang mana sungai tersebut semuannya bermuara, sampai ke laut. --pixabay

Tak hanya populer karena panjangnya, sungai ini juga tak luput dari berbagai cerita misteri dan dinobatkan sebagai paling angker di Indonesia. 

Konon di sungai Mahakam terdapat sosok penunggu yang di gambarkan dalam banyak bentuk, mulai dari buaya, hingga sosok penyelam yang arwahnya gentayangan sering mengganggu bahkan menelan korban jiwa. 

6. Sungai Mentaya

Menjadi salah satu sungai di Kalimantan Tengah, dikenal sebagai salah satu sungai yang mempunyai arus yang sangat tenang sungai ini kerap menjadi tujuan destinasi wisata. 

BACA JUGA:Soal Beras Jangan Takut Habis, Pemerintah Telah Sediakan Ini

BACA JUGA:3 Pendorong Gerobak di Kota Bengkulu yang Diamankan Satpol PP Diserahkan ke Dinsos

Namun di sungai ini juga sering sekali terjadi kecelakaan kapal misterius, yang menyebabkan jatuhnya korban jiwa. Oleh karena itu, sungai Mentaya juga kerap di sangkut pautkan dengan cerita mistis dan dinobatkan sebagai sungai paling angker di Indonesia. 

Itulah beberapa, sungai paling angker di Indonesia pada umumnya seluruh sungai di Indonesia mempunyai beragam cerita mistis tergantung dengan kepercayaan masing-masing. Kendati demikian ini hanyalah cerita atau mitos, yang belum ada satupun pembuktiannya secara ilmiah.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan