Endemik India! Berikut 5 Fakta Unik Spurfowl Merah, Dibagi Menjadi Tiga Subpsesies
Spurfowl Merah. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--
Dikutip dari laman iNaturalist, sama halnya dengan jenis unggas lainnya, burung spurfowl merah juga cukup rentan akan serangan parasit.
Burung spurfowl merah bisa terinfeksi beberapa jamur, cacing dan kutu, seperti Heterakis gallinae, Lerouxinema lerouxi, Ixodid dan Ctenomyces serratus.
Selain terinfeksi, terdapat beberapa parasit secara khusus hanya menyerang hewan ini dan menjadikannya sebagai inang utama.
BACA JUGA:Ikonik dari Laut! Berikut 5 Fakta Unik Burung Booby Kaki Biru
Adapun kasus infeksi tersebut bisa menyerang semua populasi, baik itu populasi liar atau pun populasi di penangkaran.
Hal ini juga bisa menjadi masalah tersendiri, karena jika dibiarkan maka bisa membuat Burung spurfowl merah sakit sampai mati.
4. Burung spurfowl merah punya bentuk tubuh dan ukuran yang mirip dengan ayam
Dikutip dari laman Oiseaux, Burung spurfowl merah termasuk unggas berukuran sedang dengan panjang tubuhnya sekitar 38 cm dan dengan berat tubuhnya sekitar 454 gram.
BACA JUGA:Burung Pengintai! Berikut 7 Fakta Unik Black faced Antbird
Sepintas burung spurfowl merah mempunyai perawakan yang mirip dengan ayam dengan badan memanjang, kepala kecil, sayap yang kecil dan kakinya berjalu.
Namun demikian, apabila diamati dengan seskama kamu bisa melihat kalau red spurfowl punya badan yang lebih memanjang.
Bulu burung spurfowl merah terlihat halus dengan beberapa variasi seperti di ekor dan kepalanya.
Warna burung spurfowl merah cukup beragam seperti seperti cokelat, merah, putih, hitam dan jingga.
BACA JUGA:Bisa Hidup Hingga 100 Tahun, Inilah Fakta Burung Kakatua
5. Burung spurfowl merah hanya bisa menghasilkan 3 - 5 butir telur