Punah Tahun 2020! Berikut 6 Fakta Unik Ikan Dayung China

Ikan Dayung China. Foto: Ilustrasi/ fran/ meta ai/ koranrb.id--
BACA JUGA:Ditemukan di Jawa Barat! Berikut 5 Fakta Unik Ikan Wader Gua Buta
Ikan dayung china dewasa sering ditemukan di muara air payau dan perairan pesisir, yang menunjukkan adaptasi mereka terhadap berbagai kondisi lingkungan.
Namun demikian, dengan hilangnya habitat alami dan ancaman lainnya, maka keberadaan ikan dayung china semakin terancam.
Adapun upaya konservasi dan perlindungan habitat sangat penting untuk memastikan kelangsungan hidup spesies ini di masa depan.
2. Makanan ikan dayung china
BACA JUGA:Bergigi Tajam! Berikut 5 Fakta Unik Ikan Layur, Punya Rasa Enak
Dikutip dari laman Animalia, ikan dayung china yang dulunya endemik di Sungai Yangtze, memiliki pola makan yang berbeda dari kerabatnya di Amerika.
Ikan dayung china mengonsumsi hewan air kecil hingga sedang seperti ikan teri, udang dan kepiting.
Selain itu, ikan dayung china kemungkinan memiliki reseptor listrik di moncongnya untuk mendeteksi mangsa, mirip dengan ikan dayung Amerika.
Selain itu, ikan dayung china juga ditemukan di anak-anak sungai dan danau yang terhubung dengan Sungai Yangtze, termasuk Sungai Kuning.
BACA JUGA:Perenang Cepat! Berikut 6 Fakta Unik Ikan Tenggiri, Bernilai Ekonomi Tinggi
3. Cara berkomunikasi ikan dayung china
Dikutip dari laman iNaturalist, ikan dayung china menggunakan berbagai metode komunikasi seperti getaran, suara, warna dan aroma.
Walaupun ikan dayung china dapat memperingatkan satu sama lain tentang bahaya dan melakukan navigasi, informasi lebih lanjut tentang cara spesifik mereka berkomunikasi masih terbatas.
Walaupun ada pemahaman dasar tentang metode komunikasi pada ikan dayung china.