Berendau Kutau Habiskan Rp2,5 Miliar Belum Termanfaatkan

foto RIO/Rakyat Bengkulu SELESAI DIBANGUN: Bangunan Berendau (Berenda) Kutau di Pasar Kutau Kota Manna yang pembangunannya menghabiskan Rp2,5 miliar. --

"Sebenarnya, tujuan Pemprov Bengkulu dan Pemkab Bengkulu Selatan membangun Berendau Kutau tak lain untuk dijadikan ikon Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) hingga wisata kuliner," bebernya.

Menurut Binagransyah, sudah banyak pelaku UMKM yang melirik untuk menempati bangunan tersebut. Hal itu lantaran posisi bangunan memang sangat cocok untuk dijadikan tempat bersantai.

"Jika bangunan Berendau Kutau sudah ditempati oleh para pedagang UMKM, saya yakin pasti selalu ramai. Karena posisi bangunannya memang cocok untuk tempat santai. Kami minta, Pemprov segera mencari solusinya," pungkasnya.(tek).

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan