4 Mitos di Kota Bengkulu, Salah Satunya Keberadaan Delman di Tengah Malam

Mitos keberadaan Delman di Tengah Malam. Foto ilustrasi fran sinatra/ bing image creator ai/ koranrb.id.--

BACA JUGA:Ternyata Kantor Desa Muara Danau Memang Dibakar, Ini Identitas Pelakunya, Satu Ditangkap di Sumsel

BACA JUGA:Sejarah, Kebudayaan dan Adat Istiadat Suku Betawi, Begini Kisah Awal Kemunculannya

Adapun benteng Marlborough terletak di Kebun Keling, Kecamatan Teluk Segara, Kota Bengkulu, Provinsi Bengkulu.

Untuk menuju kesana kalau dari pusat kota dapat ditempuh dengan kendaraan bermotor lebih kurang sekitar 10-15 menit.

Tidak disangka Benteng ini pun mempunyai mitos dan diselimuti aura mistis.

BACA JUGA:Kedok Bandit Ranmor jadi Tukang Eskrim di Kepahiang Terbongkar, Begini Modusnya

BACA JUGA:Sejarah dan Budaya Merantau Suku Madura, Kamu Sudah Tahu Belum?

Dimana pada masa itu, ada seorang warga yang berprofesi sebagai ojek sedang mangkal, tiba-tiba saja ada orang yang memanggilnya, pada saat itu ia sendirian karena kawan-kawannya belum ada yang datang mangkal.

Setelah ia menghampiri orang yang memanggilnya tersebut, dia hanya melihat sepintas bahwa orang yang memesan ojeknya mengenakan peci hitam di kepalanya.

BACA JUGA:BREAKING NEWS: Mantan Ketua dan Bendahara PNPM Air Napal Ditahan, Segini Kerugian Negaranya

BACA JUGA:Tradisi Unik Panggil Nama orang Tua Memakai Nama Anak, Hingga Asal-Usul Suku Baduy

Namun anehnya dia mengenakan baju yang pernah dipakai oleh orang-orang tempo dulu.

Dirinya tidak sempat berpikir panjang, kemudian ia mengantar pelanggannya ke benteng Marlborough.

Setelah tiba digerbang menuju ke benteng, orang tersebut langsung membayar jasa ojek, setelah itu dirinya langsung pulang.

BACA JUGA:Rem Mobil Anginan? Dikocok Baru Fungsi, Ini Penyebabnya

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan