Mobil Lebih Sering Parkir di Garasi, Kapan Mesti Ganti Oli? Ini Jawabannya

Mobil Lebih Sering Parkir di Garasi, Kapan Mesti Ganti Oli? Ini Jawabannya-Muharista Delda-

KORANRB.ID - Mobil yang lebih sering parkir di garasi, kapan harus diganti olinya?

Pertanyaan ini sering melintas di benak para pemilik yang jarang memakai mobilnya. 

Biasanya mobil yang sering parkir di garasi adalah mobil cadangan.

Yakni untuk orang yang punya mobil lebih 1 unit.

Kalaupun bukan cadangan, mobil yang banyak parkir di garasi adalah kendaraan simpanan atau sebatas koleksi.

BACA JUGA:Ditutup 14 Februari, Kuota Beasiswa IISMA 3 Ribu Lebih, Simak Info Berikut!

Jawabannya,  mobil yang lama parkir di garasi karena jarang dipakai tetap harus diganti olinya secara berkala. 

Berbeda dengan penggantian oli per 5 ribu kilometer pada mobil yang rutin berjalan.

Mobil yang banyak parkir di garasi sebaiknya penggantian olinya dilakukan setiap 6 bulan. 

Sekalipun yang dipakai jenis oli full sintesis.

BACA JUGA:Kelezatan Buah Alpukat Menyimpan Banyak Kandungan, Ini 9 Manfaat Mengkonsumsinya

Para mekanik bengkel tetap menganjurkan penggantian oli untuk mobil yang lebih banyak parkir di garasi dilakukan di bawah setahun. 

Oli yang dibiarkan mengendap terlalu lama bisa menurunkan kualitas mesin.

Namun untuk mobil yang banyak parkir di garasi, penggantian oli tidak mesti dilakukan pada seluruh komponen mobil yang menggunakan oli. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan