Dinkes Kaur Terima 60 Vial Vaksin Anti Rabies

PERIKSA: Pihak Dinkes saat melakukan pemeriksaan Vaksin Anti Rabies (VAR) yang telah tiba beberapa waktu yang lalu.--DOK/RB

"Kita tugasnya langsung ke hewan-hewan, nanti akan kita suntikan ke hewan peliharaan di Kaur terutama anjing dan kucing," kata Kepala Bidang (Kabid) Peternakan dan Kesehatan Hewan Dinas Pertanian Kabupaten Kaur  Rakhmad Fajar Selasa 20 Februari 2024.

BACA JUGA:Hadiri Puncak HPN Jokowi Sampaikan Ini, Salah Satunya Bicara Belanja Iklan Pemerintah

Usulan yang dilakukan oleh Dinas Pertanian ini, sama dengan jumlah usulan di tahun 2023 yang lalu. 

Untuk 2023 yang lalu semua vaksin telah telah di salurkan ke masyarakat dan telah disuntikan ke hewan peliharaan masing-masing untuk mencegah virus rabies.

"Sama seperti tahun lalu, perkiraan pertengahan tahun nanti vaksin sudah bisa diambil. Untuk kita bagikan ke masyarakat," tukasnya. 

 

 

 

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan