Jangan Kesampingkan Jalan Kaki, Berikut Manfaatnya Bagi Kesehatan

JALAN: Aktivitas kaya manfaat yang mudah dilakukan. (Foto : Klikdokter)--

5.Dapat membantu meredakan nyeri sendi

Dalam beberapa penelitian juga mengungkap bahwa dengan berjalan kaki dapat mengurangi rasa sakit yang ada kaitannya dengan arthritis.

BACA JUGA:Susah Tidur, Berikut 13 Cara Ampuh Mengatasinya

Bahwa  berjalan 5 sampai 6 mil (8 sampai 10 km) dalam seminggu bisa mencegah terbentuknya arthritis.

Selain itu juga, diketahui bahwa dengan berjalan kaki dapat membantu meningkatkan kesehatan persendian.

Bahkan dengan melakukan kebiasaan berjalan kaki dapat juga melindungi bagian persendian, terutama pada bagian lutut, pinggul. 

Dengan memberikan pelumas pada bagian sendi dan dapat juga memperkuat otot yang membantu menopangnya.

BACA JUGA:Mau Mahir Menulis Konten di Web? Berikut Hal Yang Perlu Kamu Ketahui

6. Meningkatkan Suasana Hati

 Tidak hanya untuk kesehatan fisik, manfaat jalan kaki juga berpengaruh terhadap kesehatan mental.

Jalan kaki diketahui mampu meningkatkan suasana hati karena dapat menurunkan pelepasan hormon stres, yaitu hormon kortisol dari dalam tubuh.

Untuk mendapatkan manfaatnya secara optimal, dengan berjalan kaki di pagi hari. Dan menghirup udara segar di pagi hari dapat memberikan efek relaksasi.

Inilah yang membuat manfaat jalan kaki di pagi hari bisa meningkatkan suasana hati dan produktivitas seseorang selama satu hari penuh.

BACA JUGA:30 Manfaat Buah Alpukat untuk Menjaga Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Mengandung Vitamin A

7. Memperlancar pencernaan

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan