Cegah Penyakit Kronis Hingga Penyakit Mata, Ini 15 Manfaat Buah Naga Untuk Kesehatan

Buah Naga. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ koranrb.id--

Antioksidan ini dapat mencegah enzim yang menghambat komponen kulit, seperti kolagen dan asam hialuronat, yang penting untuk elastisitas dan kelembutan kulit. 

BACA JUGA:Selain untuk Kesuburan, Ini 7 Manfaat Toge untuk Kesehatan, Kamu Sudah Tahu?

Selain itu, buah naga juga kaya akan vitamin C, yang dikenal untuk kemampuannya dalam mencegah penuaan dini pada kulit. 

Vitamin C dapat membantu memperbaiki kualitas kulit, mencegah keriput, dan meningkatkan penampilan kulit secara keseluruhan. 

Oleh karena itu, konsumsi buah naga secara teratur dapat membantu menjaga kesehatan kulit dan membuatnya terlihat lebih segar dan cerah.

BACA JUGA: 8 Manfaat Air Kelapa Muda untuk Kesehatan, Salah Satunya Dapat Menurunkan Berat Badan

10. Mencegah penyakit kanker

Pentingnya memperbanyak asupan buah dan sayur, khususnya buah naga, bagi mereka yang memiliki riwayat keluarga dengan penyakit kanker usus besar atau prostat. 

Buah naga dikatakan memiliki nutrisi yang dapat menjaga kesehatan sel-sel tubuh agar tidak mengalami perubahan menjadi abnormal. 

BACA JUGA:6 Dampak Negatif Penggunaan Kipas Angin untuk Kesehatan dan 9 Cara Menghadirinya

Namun, pernyataan ini juga menekankan bahwa masih diperlukan penelitian lebih lanjut untuk memahami sepenuhnya manfaat buah naga dalam pencegahan atau pengobatan kanker.

11. Manfaat buah naga untuk menutrisi rambut

Buah naga memang dikenal memiliki kandungan zat besi yang tinggi. 

BACA JUGA:Tak Hanya Pedas, Ini 5 Manfaat Cabai Bagi Kesehatan yang Jarang Diketahui

Zat besi adalah mineral penting yang dibutuhkan oleh tubuh untuk memproduksi hemoglobin, protein dalam sel darah merah yang membawa oksigen ke seluruh tubuh. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan