Proyek Strategis Nasional Bengkulu Dikebut, Oktober Presiden Jokowi Datang Resmikan

PSN: Proyek Strategis Nasional (PSN) di Provinsi Bengkulu akan dikebut. Ditargetkan tuntas September 2024 mendatang. FOTO: Humas Pemprov/RB.--

BENGKULU, KORANRB.ID - Proyek Strategis Nasional (PSN) di Provinsi Bengkulu akan dikebut.

Ditargetkan tuntas September 2024 mendatang.

Di akhir-akhir masa jabatan sebagai Presiden RI, Ir. Joko Widodo akan kembali datang ke Bengkulu

Untuk meresmikan sejumlah PSN di Bengkulu, yang direncanakan akan langsung dilakukan pada awal Oktober 2024.

Seperti diketahui, beberapa PSN di Provinsi Bengkulu yakni Pembangunan Sistem Penyediaan Air Minum (SPAM) Regional Benteng-Kobema (Bengkulu Tengah, Kota Bengkulu, dan Seluma) di Bengkulu.

BACA JUGA:Momen Pemilu 2024, Ekonomi Bengkulu Diprediksi Tumbuh 4,7 Persen, Simak Penjelasannya

BACA JUGA:Jelang Ramadan Pemkot Bengkulu Adakan “Pasar Ado Galo”, Stabilkan Harga Sembako, Ini Lokasinya

Selanjutnya juga pembangunan PSN di Enggano seperti pembangunan Trans Enggano, Jembatan

Dan pembangunan dua pelabuhan yakni Pelabuhan Malakoni dan Pelabuhan Penyeberangan Kahyapu.

Hal tersebut berdasarkan Peraturan Menteri Koordinator (Permenko) Bidang Perekonomian Nomor 21 Tahun 2022

Tentang Perubahan Kedua atas Peraturan Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Nomor 7 Tahun 2021 Tentang Perubahan Daftar PSN.

BACA JUGA:Usulan Rp70 Miliar Perbaikan RSKJ Soepropto, Kemenko PMK Visitasi RSKJ Soepropto

BACA JUGA:Peringati Hari Peduli Sampah Nasional 2024, Sampah Sebanyak 26 Kantong Terkumpul Dalam Aksi Cinta Pantai

"Terget itu dipercepat, karena memang presiden Joko Widodo akan meresmikan jalan Trans Enggano.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan