"Untuk mempermudah ibadah para CJH tahun ini sudah ada aplikasi kawal haji.
Jadi para CJH hanya perlu mengisi nama dan nomor paspornya maka di sana nanti akan diterangkan semuannya," jelas Soleh.
Soleh juga berpesan kepada para jamaah, untuk menjadi haji dan hajjah yang mabrur dan mabrurrah.
BACA JUGA:TPG Tidak Kunjung Dibayar, Ini Penjelasan Dinas Pendidikan Kota
Bisa merubah sikap menjadi lebih baik, setelah kepulangannya dapat menjadi contoh teladan bagi masyarakat Kaur khususnya.
"Selamat menunaikan ibadah haji, jangan lupa untuk para jamaah nanti agar mendoakan Kabupaten Kaur agar kedepannya bisa menjadi lebih baik dan lebih maju lagi," tukasnya.
Kategori :