Ular ini dapat mencapai panjang maksimal sekitar 10 meter.
Reptil ini menjadi salah satu hewan yang berbahaya bagi peternakan ayam.
BACA JUGA:Pial Unik! Berikut 7 Fakta Burung Lonceng Berjanggut
Dimana ular ini sering kali masuk ke kandang pada malam hari dan memangsa ayam di kandang.
Pada saat sudah masuk ke kandang, ular sanca kembang ini juga cukup sulit untuk ditangkap.
Dikutip dari iNaturalist, dengan lilitannya yang kuat dan gigitannya yang menyakitkan menjadi ketakutan tersendiri bagi banyak orang.
Hal ini dikarenakan, setidaknya butuh dua sampai tiga orang dewasa untuk menangkap sanca kembang dewasa tersebut.
Reptil ini menghuni berbagai jenis habitat, mulai dari hutan, kebun, sungai, danau, sampai pemukiman penduduk.
Selain itu, dataran rendah sampai dataran tinggi dengan ketinggan sekitar 1,500 mdpl juga dapat di huni oleh reptil ini.
Oleh sebab itulah, di mana pun kamu membangun kandang ayam, maka ular sanca dapat terus mengintai.
BACA JUGA:Maskot Negara Angola! Berikut 5 Fakta Unik Burung Red Crested Turaco, dengan Bulu Berwarna-warni
Selain itu, reptil ini juga sangat sulit untuk ditemukan.
Warna sanca kembang didominasi warna cokelat, kuning dan hitam.
Hal ini dikarenakan reptil ini dapat berkamuflase dengan baik di bebatuan maupun tanaman kering.
2. Biawak