Umumnya ular ini hanya memakan mamalia kecil.
BACA JUGA:Si Buruk Rupa! Berikut 6 Fakta Unik Bangau Marabou, Burung Pemakan Bangkai
Selain itu, sanca papua merupakan predator penyergap yang akan berdiam diri sembari menunggu mangsanya mendekat.
Dalam hal keberagaman satwa, benua Asia tidak kalah dengan benua lain, karena menyimpan berbagai satwa unik dan eksotis di dalamnya.
Benua Asia juga menjadi habitat bagi beberapa ular raksasa.
BACA JUGA:Agresif! Berikut 6 Fakta Unik Burung Srigunting Hitam, Bisa Meniru Suara Hewan Lain
Itulah 5 ular terbesar yang ada di benua Asia, dengan ukuran yang besar, warna yang memukau dan kebiasaan yang unik menjadi daya tarik ular - ular tersebut. (**)
Kategori :